Recipe: Tasty Stik Bawang Renyah
Stik Bawang Renyah.
You can have Stik Bawang Renyah using 8 ingredients and 4 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Stik Bawang Renyah
- You need 300 gram of terigu serbaguna.
- You need 50 gram of tapioka.
- Prepare 30 gram of margarin.
- It's 5 siung of bawang merah.
- Prepare Secukupnya of garam/kaldu bubuk.
- Prepare of Seledri iris halus (boleh skip).
- You need 110 ml of Air.
- It's of Minyak untuk menggoreng.
Stik Bawang Renyah instructions
- Parut bawang merah kemudian tumis dengan sedikit margarin sampai layu saja, matikan api kemudian masukkan sisa margarin, aduk sampai meleleh..
- Campur terigu, tapioka, garam/kaldu bubuk, aduk rata kemudian masukkan tumisan bawang merah selagi masih hangat, aduk kemudian masukkan air sedikit demi sedikit sambil diuleni, adonan harus pera/agak mawur.
- Kepal- kepal adonan supaya nyatu dan mudah saat dicetak. Pipihkan adonan (saya pakai ampia ketebalan no 5) panjang 10 cm atau sesuai selera. Kelompokan segenggam2 supaya mudah diambil untuk digoreng..
- Goreng dengan api sedang dan minyak banyak yang benar-benar panas supaya hasilnya gembung-gembung.
0 Response to "Recipe: Tasty Stik Bawang Renyah"
Posting Komentar